Take a fresh look at your lifestyle.

Ini Dia Alasan Pendiri Google Pilih Nama “Alphabet”

0 946
foto: istimewa
foto: istimewa

Jakartakita.com – Seperti diberitakan sebelumnya, Senin (10/8/2015) duo pendiri Google, Larry Page dan Sergey Brin resmi mengumumkan Alphabet sebagai induk perusahaan Google. CEO Googgle Larry Page pun menjelaskan alasan mengapa dia memilih nama Alphabet dalam postingannya di sini.

Menurut Page, Alphabet yang merupkan sekumpulan huruf merupakan pembentuk bahasa, salah satu inovasi manusia yang paling penting. Alphabet pula yang membentuk ejaan Google.

Related Posts
1 daripada 267

Alphabet juga bisa dieja Alpha-bet. Alpha di dunia bisnis adalah investasi yang hasilnya di atas nilai tolak ukur. Karena memang nantinya Alphabet akan menggarap proyek-proyek ambisius Google.

Melalui Alphabet, duo pendiri Google ingin mendorong para perusahaan rintisan untuk maju bersama. Agar semua bisa mengecap kesejahteraan bersama.

Wow, sungguh niat yang mulia dari duo pendiri Google.

Tinggalkan komen