Take a fresh look at your lifestyle.

Menkes Endang Rahayu Sedyaningsih Tutup Usia

0 725

Tiket Pesawat Murah Airy

Jakartakita.com : Menteri Kesehatan Endang Rahayu Sedyaningsih tutup usia karena mengidap kanker paru. Endang wafat di usia 57 tahun. Menkes Endang meninggal hari Rabu (2/5/2012) sekitar pukul 11.41 WIB karena sakit kanker paru.

Related Posts
1 daripada 5,171

Menkes Endang Sedyaningsih diketahui menderita kanker paru-paru sejak tahun 2010. Ia mulai dirawat di RSCM awal April 2012. Karena kondisi kesehatannya terus menurun, Endang Sedyaningsih mengajukan pengunduran diri sebagai Menteri Kesehatan pada 26 April pekan lalu. Sejak Selasa kemarin, Endang Sedyaningsih telah berada dalam kondisi tidak sadarkan diri. (Risma)


Tinggalkan komen