Take a fresh look at your lifestyle.

Hujan Berpotensi Guyur Jabodetabek Sepanjang Hari

0 713

Tiket Pesawat Murah Airy

Jakartakita.com – Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi seluruh wilayah Ibu Kota akan diguyur hujan dengan berbagai intensitas sejak pagi hingga malam hari nanti, Rabu (17/12/2015).

Pada pagi dan siang hari, seluruh wilayah Jakarta dan daerah penyangganya seperti Bekasi, Depok, Tangerang, dan Bogor diperkirakan akan diguyur hujan dengan intensitas ringan dan sedang.

Related Posts
1 daripada 4,980

Sedangkan malam hari, wilayah Jakarta Pusat, akan diselimuti awan sama dengan wilayah Depok dan Bekasi.

Untuk suhu udara di wilayah Jakarta sendiri, tercatat pada kisaran 24 hingga 33 derajat celsius dengan kelembaban mencapai 84 hingga 97 persen.


Tinggalkan komen