Take a fresh look at your lifestyle.

AS Juara Piala Emas 2021

0 1,297

Tiket Pesawat Murah Airy

Jakartakita.com – Amerika Serikat keluar sebagai juara Piala Emas 2021 usai mengalahkan Meksiko dengan skor 1-0 lewat babak perpanjangan waktu dalam pertandingan final yang berlangsung di Stadion Allegiant, Paradise, Nevada, AS, Senin (2/8/2021) pagi WIB.

Gol penentu kemenangan AS dicetak Miles Robinson pada menit ke-117. Gol dihasilkan lewat sundulan menyambar bola yang diluncurkan Kellyn Acosta dari tendangan bebas.

Gelar juara Piala Emas yang diraih merupakan yang ketujuh bagi AS.

Related Posts
1 daripada 3,597

Piala Emas berlangsung tiap dua tahun sekali, diikuti oleh negara-negara anggota CONCACAF. Qatar turut ikut serta dalam perhelatan kali ini sebagai tim tamu.

Susunan Pemain

Amerika Serikat: Turner; Robinson, Sands, Bello (Vines 65’), Cannon (Moore 65’); Acosta (kk 113’), Lietget (Roldan 66’), Williamson (Busio 87’); Zardes, Hoppe (Kessler 120’+1’), Arriola (Gioacchini 87’)

Meksiko: Talavera; Moreno (Salcedo 44’)(Sepulveda 105’), Araujo, Gallardo (kk 114’), Rodriguez; Alvarez (kk 117’), Dos Santos (Gutierrez 76’), Herrera (kk 72’); Funes Mori (Pulido 105’), Corona (Rodriguez 90’), Pineda (Pizarro 76’)


Tinggalkan komen