Titimangsa Foundation Pentaskan ‘Sumur Tanpa Dasar’ Karya Arifin C Noer
Menurut aktris Happy Salma, yang juga pendiri Titimangsa Foundation sekaligus menjadi produser di pementasan teater 'Sumur Tanpa Dasar', pementasan teater kali ini menjadi wadah pembuktian kemampuan berakting dari peserta kelas Titimangsa…