Yuk, Intip Rute Jalur Khusus Sepeda di Depok!
Jakartakita.com - Dalam rangka mewujudkan konsep kota hijau Kota Depok, dan permintaan komunitas Bike to Work. Akhirnya Wali Kota Depok Nur Mahmudi Ismail meresmikan jalur sepeda yang terbagi dalam beberapa segmen di jalan utama kota…