Lewat Aplikasi MAXstream, Total Payload Saluran Piala Dunia Tembus 6,5 Petabyte
Selama penyelenggaraan Piala Dunia, MAXstream diunduh sebanyak lebih dari 4 juta kali dimana 99% di antaranya merupakan pelanggan yang aktif menggunakan aplikasi tersebut untuk mengakses saluran Piala Dunia 2018 dan saluran lainnya.