Take a fresh look at your lifestyle.

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Ancol Saat Malam Tahun Baru

0 1,192

Tiket Pesawat Murah Airy

foto: istimewa
foto: istimewa

Jakartakita.com –  Kawasan wisata Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, akan menjadi pusat hiburan pada perayaan malam tahun baru. Sehingga, jajaran Dirlantas Polda Metro Jaya menerapkan rekayasa arus lalu lintas di kawasan Ancol.

Rekayasa lalu lintas tersebut guna meminimalisir kepadatan kendaraan lantaran wilayah hukumnya akan menjadi lautan manusia untuk merayakan pergantian tahun.

Berikut ini rute pengalihan jalur kendaraan menuju Ancol:

Arah Timur:

1. Terminal Tanjung Priok

2. Pintu Saya Pelabuhan JL RE Martadinata

3. Jalan Ancol Baru Selatan

4. Timur Tengah keluar Tol Ancol

Arah Tengah:

Related Posts
1 daripada 5,478

1. Jalan Benyamin Sueb

2. Jalan Tol keluar Kemayoran

3. Jalan Budimulya

Arah Selatan:

1. Jalan Gunung Sahari

2. Jalan Mangga Dua Raya

Arah Barat:

1. Jalan Raya Lodan

2. Jalan Kampung Badan

3. Keluar Tol Ancol Barat


Tinggalkan komen