Mulai 13 Januari 2015, Pemprov DKI Larang Iklan Rokok di Tempat Umum

Jakartakita.com – Tampaknya pemerintah tidak main-main dalam menertibkan iklan rokok di media. Setelah pembatasan iklan rokok di media televisi, kini Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta juga mengeluarkan aturan agar perusahaan rokok tidak dapat memasang iklan pada media luar ruang. Regulasi ini dituangkan dalam Peraturan Gubernur Nomor 1 Tahun 2015 tentang Larangan Penyelenggaraan Reklame Rokok dan […]

Hindari Penyakit Degeneratif Di Usia Muda. Coba Makanan Ini…

Jakartakita.com – Tahukan Anda, penyakit degeneratif yang dulu banyak mengincar usia tua, kini kian mengincar kalangan usia muda atau produktif. Parahnya lagi, walaupun penyakit degeneratif adalah jenis penyakit yang tidak menular, seperti penyakit jantung, diabetes mellitus, obesitas, kardiovaskuler, osteoporosis, stroke dan 50 jenis penyakit degeneratif lainnya, namun, seiring perkembangan waktu, penyakit ini lebih banyak diderita […]

PT Bridgestone Tire Indonesia Telah Meluluskan 5000 Peserta BINEC

Jakartakita.com – PT Bridgestone Tire Indonesia (BSI), anak perusahaan dari produsen ban terkemuka di dunia, Bridgestone Corporation, menorehkan rekor baru dengan meluluskan 5.000 peserta Bridgestone Indonesia Education Center (BINEC) dari tahun 2011 hingga akhir tahun 2014. “Kami sangat bangga dapat menghasilkan sebuah standar dalam pengetahuan, keahlian dan sikap dalam rangka memberikan pelayan yang lebih efektif dan […]

Cuaca Jakarta Hari Ini : Pagi Dingin, Siang ‘Panas’!

Jakartakita.com – Hari ini, Jumat (23/1) kondisi Jakarta diguyur hujan sedari pagi. Suhu udara pun menjadi turun dan dingin. Bahkan beberapa warga mengatakan, udara Jakarta pagi tadi mirip di Puncak, Cipanas, Jawa Barat. Menyusul kemudian, ramai diberitakan tentang banjir di beberapa wilayah yang menjadi langganan, dan langsung meramaikan laman sosial media dan portal media online. […]

Arsenal Bakal Kembali ‘Merumput’ di Indonesia

Jakartakita.com – Arsenal bakal kembali ‘merumput’ di Indonesia. Hal tersebut disampaikan Arsenal Head of Marketing, Charles Allen, dalam jumpa pers Arsenal Football Marathon, di Jakarta, Jumat (23/1/2015). Kerinduan Arsenal untuk kembali ‘merumput’ di Indonesia, tak lepas dari kenangan manis saat berlaga melawan Indonesia Dream Team di Jakarta pada 14 Juli 2013. Saat itu ada lebih […]

Kawasan Kelapa Gading Lumpuh Akibat Genangan Air

Jakartakita.com – Hujan deras yang mengguyur ibu kota DKI Jakarta sejak Kamis malam (22/1/2015), membuat tanggul Kali Sunter jebol. Akibatnya sejumlah ruas jalan di Kelapa Gading, Jakarta Utara, Jumat (23/1/2015), mengalami kebanjiran lantaran meluapnya saluran air dan sejumlah kali. Aktivitas masyarakat dan kendaraan karenanya menjadi terganggu. Kawasan elit Kelapa Gading juga tak bisa dilalui roda […]

LSD, Narkoba Kelas Berat di Balik Kasus ‘Outlander Maut’

Jakartakita.com – Christopher Daniel Sjarief, 23 tahun, pengemudi Mitsubishi Outlander B-1658-PJE yang menabrak sembilan kendaraan di Jalan Iskandar Muda, Jakarta Selatan, positif menggunakan narkoba jenis lysergic acid diethylamide (LSD). Sama dengan narkotika lainnya, LSD dapat menyebabkan pengguna mengalami depresi dan juga halusinasi, euforia, dan juga kecanduan. LSD sempat ‘booming’ di Indonesia pada 1990. Dari wujudnya […]

Christopher, Pengemudi ‘Outlander Maut’ Positif Konsumsi Narkoba

Jakartakita.com – Kejadian Outlander maut pada Selasa malam (20/1/2015) mengingatkan pada beberapa kecelakaan serupa. Yang paling mirip adalah kasus Afriani Susanti yang merenggut sembilan nyawa. Saat itu wanita bertubuh tambun ini mengendarai Xenia dengan kecepatan tinggi dan berada di bawah pengaruh sabu-sabu. Namun, akibat kelalaiannya yang menyebabkan nyawa melayang, Afriani tidak dikenakan pasal pelanggaran lalu […]

Inilah Titik Banjir Jakarta

Jakartakita.com – Hujan dengan intensitas sedang hingga deras yang mengguyur Jakarta sejak tadi malam (22/1/2015) masih berlangsung hingga Jumat Siang (23/1/2015). Banjir pun mulai menggenangi Jakarta dengan ketinggian antara 20 hingga 80 sentimeter. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika memprediksi hujan pagi ini akan awet hingga malam hari. Suhu di Ibu Kota berkisar antara 23 hingga […]

Resep Kue Apem Betawi

Jakartakita.com – Kue apem gula merah, adalah salah satu kuliner Betawi. Walaupun penganan ini sudah akrab dengan masyarakat Betawi sejak zaman dahul. Ternyata kue apem bukanlah kue asli Betawi. Ini membuktikan bahwa budaya Betawi terbentuk dari akulturasi beragam budaya. Kue tradisional yang terbuat dari tepung beras dan santan ini bisa dijumpai di banyak daerah di […]

Kebaya Encim, Fashion Betawi yang Tak Lekang Oleh Zaman

Jakartakita.com – Kebaya khas Betawi, atau yang biasa dikenal sebagai kebaya encim adalah salah satu bukti adanya akulturasi budaya di Tanah Betawi. Meskipun kebaya sudah ada sejak pertama kali tercatat oleh Sir Thomas Stamford Bingley Raffles, Gubernur Jenderal Hindia Belanda pada tahun 1817, yang juga menulis buku History of Java, kebaya telah mengalami akulturasi dengan […]

Ari ‘Padi’ Ditangkap Polisi karena Narkoba

Jakartakita.com – Tampaknya, dunia selebriti tidak jauh dari narkoba. Ini terbukti dari banyaknya selebriti yang terjerat kasus narkoba. Setelah beberapa pekan lalu, musisi Fariz RM ditangkap dari rumahnya saat sedang memakai narkoba. Kini giliran gitaris band Padi, Ari Tri Sosianto ditangkap polisi pada Kamis (22/1/2015) saat berada di kawasan Ciputat. Setelah diamankan, Ari langsung menjalani […]

Pemerintah Naikkan Pajak Barang ‘Branded’

Jakartakita.com – Kabar buruk bagi Anda yang suka berbelanja barang-barang ‘branded’, pasalnya pemerintah akan segera memberlakukan aturan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) untuk sepatu, tas, jam tangan hingga perhiasaan akan dikeluarkan dalam waktu dekat. Berarti konsumen barang-barang tersebut akan dikenai biaya yang lebih tinggi dibandingkan biasanya. Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo menyebut, Peraturan Menteri Keuangan […]

Ratusan Investor Mancanegara Hadiri Mandiri Investments Forum 2015

Jakartakita.com – Sekitar 800 pelaku usaha dan investor akan hadir dalam Mandiri Investments Forum 2015 yang akan digelar PT Bank Mandiri Tbk pada tanggal 26-28 Januari 2015 di Ritz Carlton, Mega Kuningan, Jakarta. Ini merupakan ketiga kalinya Bank Mandiri menyelenggarakan forum bergengsi kalangan investor. Dan untuk tahun ini, Bank Mandiri mengangkat tema, “Pushing the Structural […]

Ingat Aturan Ini Sebelum Membekukan Makanan!

Jakartakita.com – Salah satu cara untuk mengawetkan makanan agar tahan lama adalah dengan memasukkannya ke dalam freezer. Tetatpi tahukah Anda kalu tidak semua makanan boleh dibekukan. Ada beberapa makanan yang akan berkurang kualitasnya kalau dibekukan. Lalu bagaimanakah caranya agar makanan yang Anda bekukan tidak akan berkurang kualitasnya? Perhatikan tanggal kadaluarsa makanan. Demi keamanan, lebih baik […]

Parkiran Sisi Timur Mal Pluit Village Ditertibkan

Jakartakita.com – Parkiran sisi timur Mal Pluit Village, Penjaringan, Jakarta Utara ditertibkan oleh Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Utara. Penertiban ini mengacu pada Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) tahun 2011-2030. Dikatakan bahwa peruntukkan lahan seluas 9.000 meter persegi itu seharusnya digunakan sebagai taman dan jalan penyambung dari jalan sebelumnya. Wali Kota Jakarta Utara, Rustam Effendi mengatakan, […]

Universitas Bina Nusantara Raih Akreditasi Internasional

Jakartakita.com – Universitas Bina Nusantara atau Binus University baru saja mendapatkan akreditasi internasional EFMD Programme Accreditation System (EPAS) untuk program S-1 International Accounting & Finance dari European Foundation for Management Development (EFMD), sebuah organisasi nirlaba yang mengakreditasi sekolah bisnis internasional berbasis di Belgia, Eropa. EPAS diperoleh Binus University untuk periode tiga tahun, terhitung mulai 2015 […]

Danamon Syariah dan ITFC Tandatangani Perjanjian Kerjasama Senilai 200 Juta USD

Jakartakita.com – PT Bank Danamon Indonesia, Tbk. (Danamon) melalui unit usaha syariahnya, Danamon Syariah, menandatangani perjanjian kerjasama dalam Shariah Joint Trade Financing di Indonesia dengan International Islamic Trade Finance Corporation (ITFC), institusi keuangan yang merupakan anggota Islamic Development Bank (IDB) Group. Tujuan utama dari kerjasama ini adalah mengembangkan Shariah Trade Financing atau pembiayaan perdagangan syariah, mendorong dan […]