City Rekrut Danilo dari Madrid
Jakartakita.com - Manchester City kembali menggelontorkan uang banyak untuk mendatangkan pemain berposisi bek kanan pada bursa transfer musim panas ini. Setelah sebelumnya memboyong Kyle Walker dari Tottenham Hotspur dengan dana 50 juta…