Kembangkan Potensi Generasi Muda, Asuransi Astra Gelar Kompetisi Z-IDEAS
Jakartakita.com - Asuransi Astra menggelar Z-IDEAS, sebuah kegiatan yang khusus ditujukan bagi pengembangan inovasi, kreativitas, dan potensi generasi muda.
Kegiatan yang untuk pertama kalinya digelar ini, dilaksanakan dengan konsep…