Take a fresh look at your lifestyle.

Sinar Mas Land Serahkan Bantuan Pendidikan Kepada Anak Korban Tsunami di Provinsi Banten

0 5,601

Jakartakita.com – Sinar Mas Land melalui Yayasan Muslim Sinar Mas yang bekerja sama dengan GP Anshor Wilayah Banten, menyerahkan bantuan pendidikan berupa Al Quran, Buku dan alat tulis untuk 1780 anak terdampak Tsunami Banten.

Related Posts
1 daripada 4,199

Penyerahan bantuan tersebut dilakukan secara simbolis, Kamis 4 April 2019.

Tampak dalam foto, H. Muhidin Qodir (Ketua GP Anshor Kabupaten Tangerang) bersama dengan Dhony Rahajoe (Ketua Pelaksana Yayasan Muslim Sinar Mas) dan Idham Muchlis (Corporate Social Responsibility Department Head Sinar Mas Land) menyerahkan bantuan berupa Al Qur’an, buku dan alat tulis secara simbolik untuk anak korban terdampak bencana Tsunami Banten.

Dalam siaran pers Jumat (05/4/2019), disebutkan bahwa bantuan ini diserahkan dalam rangka memperingati ‘Hari Buku Anak Sedunia’ yang yang diperingati setiap tanggal 2 April. 

Tinggalkan komen