Take a fresh look at your lifestyle.

Ini Dia Para Juara Jakarta Marathon 2015

0 1,061

Jakarta Marathon 2015Jakartakita.com – Ajang lomba lari bergengsi, Mandiri Jakarta Marathon 2015 telah usai digelar Minggu (25/10/2015) pagi, dengan titik finish di Silang Monas.

Jakarta Marathon 2015 diikuti oleh 15 ribu peserta yang terbagi dalam empat kategori. Kategori pertama adalah Full Marathon yang diikuti dua ribu pelari, lalu kategori Half Marathon diikuti empat ribu pelari, kategori 10K diikuti enam ribu pelari, dan kategori 5K diikuti tiga ribu pelari.

Peserta kategori Full Marathon menempuh jarak 42,195 kilometer, sedangkan peserta Half Marathon menempuh jarak lomba 21 kilometer. Kemudian peserta 10K menempuh jarak 10 kilometer dan peserta 5K menempuh jarak lomba lima kilometer.

Berikut Hasil lengkap pemenang Mandiri Jakarta Marathon 2015, Minggu (25/10/2015).

Juara Kategori 5 Kilometer Pria:

1. Abdul Haris, dengan waktu 16 menit, 55 detik
2. Muhammad Amirullah, waktu 16 menit, 56 detik
3. Khamid Shoiman, waktu 17 menit, 02 detik

Juara Kategori 5 Kilometer Wanita:

1. Yanita Sari waktu 18 menit, 50 detik
2. Rieke Febrianti  waktu 18 menit, 51 detik
3. Ambar Winasih  waktu 20 menit, 26 detik

Juara Kategori 10 kilometer Pria:

1. Johari Johan, waktu 31 menit, 40 detik
2. Ridwan, waktu 32 menit, 11 detik
3. Rafi Dwitama Yusuf, waktu 41 menit 49 detik

Juara Kategori 10 kilometer wanita:

1. Rini Budianti, waktu 37 menit, 30 detik
2. Nyai Prima Agita, waktu 38 menit, 19 detik
3. Novita Andriani, waktu 38 menit, 27 detik

Related Posts
1 daripada 425

Juara Kategori Half Marathon Pria:

1. John Lorono Llorira (Kenya) waktu 1 jam, 05 menit dan 55 detik
2. Stanley Kipkoech Kirui (Kenya) waktu 1 jam, 07 menit, 18 detik
3. Wairuri Antony Kahuthu (Kenya) waktu 1 jam, 07 menit, 47 detik

Juara Kategori Half Marathon Wanita:

1. Peninah Jepkocech Kigen waktu 1 jam, 22 menit, 54 detik
2. Sheryl Grubel waktu 1 jam, 39 menit, 19 detik
3. Haidi Makinen waktu 1 jam, 40 menit, 34 detik

Juara Kategori Full Marathon Indonesia Pria:

1. Asmara Bara  waktu 2:32:00
2. Agus Prayogo  Waktu 2:33:02
3. Saiin Alim  waktu 2:34:00
4. Atjong Tio Purwanto waktu 2:34:33
5. Ranto waktu 2:34:38

Juara Kategori Full Marathon Indonesia wanita:

1. Triyaningsih waktu 3:05:24
2. Olivia Sadi waktu 3:06:45
3. Erni Ulatningsih waktu 3:17:14
4. Yulianingsih waktu 3:25:17
5. Irma Handayani waktu 3:29:13

Juara Kategori Full Marathon Open Pria:

1. Geoffrey Kipcrotich Birgen waktu 2:17:38
2. Josphat Kiptanui Too Chobel waktu 2:18:22
3. Luka Chelimo Kipkemoi waktu 2:19:54
4. Kennedy Lilian Kiproo waktu 2:22:16
5. Joseph Mwangi Ngara waktu 2:28:29

Juara Kategori Full Marathon Open Wanita:

1. Shankutie waktu 2:17:38
2. Mercy Jelimo Too waktu 2:18:22
3. Margaret Njuguna waktu 2:19:54
4. Edinah Koech waktu 2:56:59
5. Rumini waktu 3:22:00

Tinggalkan komen