TAM Bakal Hadirkan 30 Produk Toyota di Ajang GIIAS 2016
Jakartakita.com – PT Toyota Astra Motor (TAM) bakal tampil total di pameran otomotif terbesar Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 yang digelar di ICE, BSD City, Tangerang Selatan, 11-21 Agustus 2016 mendatang.…